Mengenal Jenis Lukisan Berdasarkan Aliran Seniman Lukis

Buat kamu para pecinta seni lukis tentu sudah tidak asing dengan jenis-jenis lukisan. Tapi bagi pemula yang mulai berminat dalam seni gambar tentu masih belum paham. Untuk itulah kami akan coba jelaskan jenis-jenis lukisan secara singkat.



Jenis lukisan biasanya dibedakan berdasarkan aliran yang dianut oleh seniman lukis. Adapun jenis aliran seni lukis yang sering dipilih oleh beberapa seniman lukis lokal maupun internasional antara lain:

1. Aliran Surrealisme

Lukisan dengan aliran ini kebanyakan menyerupai bentuk-bentuk yang sering ditemui di dalam mimpi. Pelukis berusaha untuk mengabaikan bentuk secara keseluruhan kemudian mengolah setiap bagian tertentu dari objek untuk menghasilkan sensasi tertentu yang bisa dirasakan manusia tanpa harus mengerti bentuk aslinya.

Gambar_Lukisan_Aliran_Surrealisme
Contoh Lukisan Surrealisme


2. Aliran Kubisme

Adalah aliran yang cenderung melakukan usaha abstraksi terhadap objek ke dalam bentuk-bentuk geometri untuk mendapatkan sensasi tertentu. Salah satu tokoh terkenal dari aliran ini adalah Pablo Picasso.

Gambar_Lukisan_dengan_Aliran_Kubisme
Contoh Lukisan Kubisme


3. Aliran Romantisme

Merupakan aliran tertua di dalam sejarah seni lukis modern Indonesia. Lukisan dengan aliran ini berusaha membangkitkan kenangan romantis dan keindahan di setiap objeknya. Pemandangan alam adalah objek yang sering diambil sebagai latar belakang lukisan.

Romantisme dirintis oleh pelukis-pelukis pada zaman penjajahan Belanda dan ditularkan kepada pelukis pribumi untuk tujuan koleksi dan galeri di zaman kolonial. Salah satu tokoh terkenal dari aliran ini adalah Raden Saleh.


4. Aliran Ekspressionisme 

Adalah kecenderungan seorang seniman untuk mendistorsi kenyataan dengan efek-efek emosional. Ekspresionisme bisa ditemukan di dalam karya lukisan, sastra, film, arsitektur, dan musik. Istilah emosi ini biasanya lebih menuju kepada jenis emosi kemarahan dan depresi daripada emosi bahagia.
Pelukis Matthias Grünewald dan El Greco bisa disebut ekspresionis.

Gambar_Lukisan_dengan_Aliran_Ekspressionisme
Contoh Lukisan Aliran Ekspressionisme


5. Aliran Fauvisme 

Adalah suatu aliran dalam seni lukis yang berumur cukup pendek menjelang dimulainya era seni rupa modern. Nama fauvisme berasal dari kata sindiran "fauve" (binatang liar) oleh Louis Vauxcelles saat mengomentari pameran Salon d'Automne dalam artikelnya untuk suplemen Gil Blas edisi 17 Oktober 1905, halaman 2.

Kepopuleran aliran ini dimulai dari Le Havre, Paris, hingga Bordeaux. Kematangan konsepnya dicapai pada tahun 1906.

Gambar_Lukisan_dengan_Aliran_Fauvisme
Contoh Lukisan Aliran Fauvisme


6. Aliran Realisme

Di dalam seni rupa berarti usaha menampilkan subjek dalam suatu karya sebagaimana tampil dalam kehidupan sehari-hari tanpa tambahan embel-embel atau interpretasi tertentu. Maknanya bisa pula mengacu kepada usaha dalam seni rupa unruk memperlihatkan kebenaran, bahkan tanpa menyembunyikan hal yang buruk sekalipun.

Pembahasan realisme dalam seni rupa bisa pula mengacu kepada gerakan kebudayaan yang bermula di Perancis pada pertengahan abad 19. Namun karya dengan ide realisme sebenarnya sudah ada pada 2400 SM yang ditemukan di kota Lothal, yang sekarang lebih dikenal dengan nama India.

Gambar_Lukisan_dengan_Aliran_Realisme
Contoh Lukisan Aliran Realisme


7. Aliran Naturalisme 

Di dalam seni rupa adalah usaha menampilkan objek realistis dengan penekanan setting alam. Hal ini merupakan pendalaman labih lanjut dari gerakan realisme pada abad 19 sebagai reaksi atas kemapanan romantisme.

Salah satu perupa naturalisme di Amerika adalah William Bliss Baker, yang lukisan pemandangannya dianggap lukisan realis terbaik dari gerakan ini. Salah satu bagian penting dari gerakan naturalis adalah pandangan Darwinisme mengenai hidup dan kerusakan yang telah ditimbulkan manusia terhadap alam.

Gambar_Lukisan_dengan_Aliran_Naturalisme
Contoh Lukisan Aliran Naturalisme

31 komentar:

  1. Artikel yg sangat bermanfaat bagi dunia senirupa,. thanx masbro dah berbagi.. salam seni

    BalasHapus
  2. Masih ada beberapa aliran yg terlupa masbro,. salah satunya aliran kesayangan ane.. ABSTRAC.. Hehehee salam seni. berkunjung jg dimari : senirupa

    BalasHapus
  3. aku suka aliran yang pertama.. ^,^
    mampir sini ya; Tips Kesehatan

    BalasHapus
  4. gomapta Gan :)
    thanks

    BalasHapus
  5. landscape painting berarti termasuk naturalisme y? :) thanks infonya!

    BalasHapus
  6. keren artikelnya bro sangat menginspirasi
    wardanashop

    BalasHapus
  7. thanks and nice to see the cool updates

    BalasHapus
  8. You can activate youtube com using youtube.com/activate on different devices. Besides linking the YouTube account to your smart tv, you can additionally pair your devices with it. If you are facing any problem to activate youtube on your devices then give us a call and our certified technicians will provide you instant support, And, this is so easy that will take only a few minutes to activate youtube.com on your devices. For more info visit our site at Os4youtube.

    BalasHapus
  9. I am very happy to reading your blog. I really impressed with your story. Now it’s very difficult to give quality content to users. Thanks for sharing this blog.
    Best Regards – pbs.org/activate

    BalasHapus
  10. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  11. Thank you for sharing excellent opinion click asleep to know these instruction
    If you are not satisfied with Avast toll-free numbe then you can easily return your order. To get a return you just need to dial +1-855-619-5888 Phone number. After dialing +1-855-619-5888 you can able to talk to their Avast Tech Support Number representative and then you can ask for a refund. Why we are saying this. http://avast-avast.com

    BalasHapus
  12. Thanks for sharing this loving post, and pls see’s my post & tell me…
    Visit on our website at (www.office.com/setup On to your browser grow office.com/setup. It’s them without help website to assuage you gone the Office installation process and install any of the office set up in this area your system. http://office-office-com.com/

    BalasHapus

  13. Really very happy to say, your post is very interesting to read. I never stop myself to say something about it. You’re doing a great job.Keep it up
    office.com/setup

    BalasHapus